PROBLEMATIKA KETERAMPILAN MEMBACA KITAB HADITS YAUMIYAH: STUDI KASUS MAHASISWA ZONA QUR'AN UNIVERSITAS DARUSSALAM GONTOR
Abstract
Permasalahan sering terjadi dalam pembelajaran membaca kitab turast (maharah qira’ah) adalah probematika linguistik. Pembelajaran keterampilan membaca akan lebih efektif dan efesiensi apabila pesert didik dapat menguasai segala aspek yang menjadi salah satu kesatuan dalam maharah qira’ah. Aspek tersebut mencangkup fonologi, morfologi, sintaksis, dan semantik. Dalam penelitian ini, peneliti akan meneliti problematika maharah qira’ah mahasiswa zona Qur’an universitas Darussalam Gontor dalam membaca kitab hadist yaumiyah. Adapun penelitian ini, penulis akan menggunakan methode kualitatif deskriptif dengan cara observasi, interview, dan dokumentasi. Kemudian analisa data ini menggunakan analisa kualitatif dengan methode verivikasi data , penyajian data dan reduksi data. Untuk menarik kesimpulan digunakan analisa induktif yang mana dihasilkan dari kesimpulan khusus kemudian akan menjadi kesimpulan umum. Dan hasil dari penelitian ini adalah banyak dari mahasiswa zona qur’an yang masih mengalami problem linguistik dalam pembelajarn maharah qira’ah, yaitu dari aspek pengucapan (makharijul huruf), mufradat, i’rab, sorof (morfologi) dan nahwu.
Kata Kunci : Maharah qiro’ah, Mahasiswa Zona Qur’an, Maharah Qira’ah
Full Text:
PDFReferences
Aan Hasanah. Pengembangan Profesi Keguruan. Bandung: Pustaka Setia, 2012
Abdul Chaer. Linguistik Umum. Jakarta: PT. Asdi Mahasatya, 2003
Abdul Chaer. Pengantar Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Rineka Cipta, 2002
Abdul Hamid. Mengukur Kemampuan Bahasa Arab. Malang: UIN MALIKI PRESS, 2010 Ainul Haq. Peran Linguistik Dalam Pengembangan Pengajaran Bahasa Arab. Jurnal OKARA. Vol. II No 7 tahun 2012
Anwar Abd Rahman. Keterampilan Membaca Dan Teknik Pengembangannya Dalam Pembelajaran Bahasa Arab, Jurnal Diwan. Vol. 3 Nomor 2/2017
Debdikbud. Kamus Bahasa Indonesia. Jakarta: Bulan Bintang, 2002
E. Sadtono. Ontologi Pengajaran Bahasa Asing. Jakarta : DEPDIKBUD, 1987
Erlina. Implementasi Teknik Pembelajaran CIRC. IAIN Lampung : LP2M, 2013
Farida Rahim. Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar. Jakarta: Bumi Aksara: 2008
Ibn Jiny. Al-Khashaish. Muhammad Ali Al-Najjar (ed.), Libanon: Dar Al-Kitab AlAraby, 1952 Jilid 1
Lexy J. Moleong. Metode Penelitian Kualitatif . Bandung : Remaja Rosdakarya , 2007
M. Ramlan. Sintaksis. Yogyakarta: CV. Karyono, 1987
Muhammad Ali Al-Kulli. Strategi Pembelajaran Bahasa Arab. Yogyakarta: Basan Publishing, 2010
Mulyanto Sumardi. Pedoman Pengajaran Bahasa Arab Di Perguruan Tinggi Islam. Jakarta: DEPAG, 1976 Sujai. Inovasi Pembelajaran Bahasa Arab. Semarang: Walisongo Press, 2008
Syamsudin, dkk. Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab. Yogyakarta: Pokja Akademik UIN Sunan Kalijaga, 2006
Verhaar. Asas-Asas Linguistik Umum. Yogyakarta: Gadjah Mada University Pres, 2010
Wa Muna. Metode Pembelajaran Bahasa Arab. Yogyakarta : Teras, 2011
Refbacks
- There are currently no refbacks.